HomeBabad Bali
Kembali ke menu
Riwayat Singkat Penulis
I NENGAH TINGGEN
Nama I Nengah Tinggen
Lahir Tahun 1931 di desa Bubunan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, Bali.
Pendidikan terakhir Bl Bahasa Bali, tahun 1961 di Singaraja

 

Pekerjaan

1 Guru SGB Negeri Ende, Flores ( NTT ) Tahun 1955 - 1957
2 Guru-SGB Negeri Putri Singaraja Tahun 1957 - 1959
3 Guru SMP Negeri II Singaraja Tahun 1959 - 1961
4 Guru SGA Negeri Singaraja Tahun 1961 - 1963
5 Guru SPG Negeri Singaraja Tahun 1963 - 1991
6 Menjabat Kepala KPG Negeri Singaraja Tahun 1968 - 1972
7 Pensiun , Tahun 1991
8 Dosen Luar Biasa di STKIP Agama Hindu Singaraja, mulai tahun 1979
9 Dosen Luar Biasa di PGSD - STKIP Negeri Singaraja, mulai lahun 1992

 

Karya Tulis:

Beberapa judul buku (lihat cover buku ini bagian belakang)

 

Pengabdian masyarakat dan Negara

Kembali ke menu Bidang Sosial
Piagarn Tanda Penghargaan DHARMA - BHAKTI Bencana Alam Luar Biasa Nasional Gunung AGUNG tahun 1963, PMI Cabang Buleleng.
Piagam Tanda Penghargaan DHARMA - BHAKTI Bencana Alam Luar Biasa Nasional Gempa Bumi Buleleng Barat tahun 1976, PMI Cabang Buleleng.
Kembali ke menu Bidang Pendidikan Piagarn Tanda Kehormatan SATYA LANCANA KARYA SATYA, Bapak Presiden Republik Indonesia Jenderal (Purn) SOEHARTO , tahun 1988
Kembali ke menu Bidang Bakti Negara Piagarn Pengakuan, Pengesahan dan Penganugrahan Gelar Kehormatan Veteran Pejuang Kemerdekaan RI, Bapak Menteri Pertahanan Keamanan Jenderal (pum) LB. MOERDANI, tahun 1992
Kembali ke menu

Sering mendapat tugas dalam bidang pengadaan buku-buku Pelajaran dan penatar bahasa Bali di propinsi Bali.

Kembali ke atas
Kembali ke menu